Minggu, 13 Juni 2010

Tinggi Rendahnya Iman Tergantung Pada Amal Baik Yang Dikerjakan - 1

Diriwayatkan dari Abu Sa'id Al-Khudriy r.a., dari Rasulullah Saw., beliau bersabda:"Ketika penghuni surga masuk ke dalam surga dan penghuni neraka masuk ke dalam neraka, Allah Swt. berfirman, 'Keluarkanlah penghuni neraka yang didalam hatinya terdapat iman meskipun seberat biji sawi'. Maka mereka dikelurkan dari neraka dalam tubuh yang hitam kelam, lalu mereka dimasukan ke dalam sungai Al-Haya atau Al-Hayat".6 Malik ragu-ragu, apakah Al-Haya atau Al-Hayat." Kemudian merekan tumbuh bagai butir padi di dekat aliran air. Tidaklah kau tahu bahwa padi tersebut tumbuh agak menguning dan melamba?."

Tidak ada komentar:

Posting Komentar